Beda Cerdas Dan Pintar

bedaa cerdas dan pintar

Beda Cerdas Dan Pintar

Kecerdasan memiliki definisi arti pemahaman yang baik atau mempunyai kapasitas mental yang tinggi dan cepat tanggap. Kecerdasan memiliki kemampuan berpikir dan memahami juga. Sebuah kisah dari fakultas fotografi,seorang siswa mencuri kamera kepala fakultas tersebut. Profesor di fakultas mengumumkan di kelasnya bahwa siapapun yang mengambil kamera itu tolong masukan kembali ke mobilnya dalam 3 jam kedepan,dan kamera tersebut dikembalikan dalam waktu setengah jam. Profesor tidak memakai kata mencuri tetapi ia menggunakan kata ambil dan itu adalah kecerdasannya.

Apa perbedaan antara Cerdas dan pintar? Pintar hanyalah perpanjangan dari kecerdasan. Orang pintar yang akan menyelesaikan pekerjaan menggunakan ide-ide dengan cepat. Orang pintar biasanya memiliki pemikiran yang besar dan orang cerdas mungkin tidak. Orang pintar dapat menggunakan orang lain / sumber daya untuk memecahkan masalah sementara orang cerdas dapat menyelesaikan masalah sendirian.

Terkadang seseorang yang dapat membodohi orang dianggap pintar tetapi tidak akan pernah disebut cerdas. Menjadi pintar adalah menerapkan kecerdasan anda untuk mengungguli orang lain, orang pintar menerapkan kecerdasan mereka dengan cara yang paling efisien untuk memenangkan perlombaan.

Siapapun bisa menjadi pintar, Seseorang yang hidup di jalanan akan membuat keputusan lebih pintar di lingkungan itu daripada pria dengan IQ tinggi. Untuk menjadi pintar anda harus mendapatkan pengetahuan dan dalam banyak kasus pengalamam adalah dasar. Banyak orang mungkin tidak memiliki IQ yang tinggi tetapi mereka membuat keputusan dengan keamanan,keuangan,dll.

Anda dapat mengatakan bahwa kecerdasan adalah kemampuan alami anda untuk mengerti dan memahami informasi dan ini adalah kapasitas untuk logika,pemahamam,kesadaran diri,pembelajaran,penalaran,perencanaan,kretivitas dan penyelesaian suatu masalah. Dan tidak semua orang cerdas membuat keputusan yang cerdas.

Published